Dalam rangka mewujudkan K3LH di lingkungan perusahaan ada tiga hal yang dapat dilakukan oleh setiap insan perusahaan.
- Mematuhi aturan-aturan terkait k3 yang berlaku di tingkat nasional maupun internasional.
- Menjaga serta menciptakan lingkungan kerja yang aman dengan meminimalkan terjadinya kecelakaan kerja
- Menangani masalah pencemaran lingkungan hidup yang terjadi secara efisien.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar